
Pendam XIII/Merdeka, Panglima Kodam XIII/Merdeka Mayjen TNI Santos G Matondang, M.M., M.Tr (Han) Menerima audiensi Tim staf ahli Menkopolhukam di Koridor Makodam XIII/Merdeka,Manado Selasa (2/9/2020)
Baca Juga :
Pangdam XIII/Merdeka Dampingi Mentan Panen Raya Jagung,
Kasdam XIII/Merdeka Tinjau Satuan Jajaran Kodam XIII/Merdeka di Wilayah Sulut

Agenda Kegiatan audiensi kepada Panglima Kodam XIII/Merdeka terkait Penguatan Perbatasan Negara Indonesia dan Filiphina melalui peningkatan SDM, Pemanfaatan Teknologi dan Penanaman Nilai Pancasila guna terjaganya stabilitas politik, hukum dan keamanan Provinsi di Wilayah Kodam XIII/Merdeka.

adapun Tim Menkopolhukam terdiri dari Mayjen TNI Alferd Denny D.Tuejeh,. Irjen Pol Dr. Drs. Agung Makbul, Mukhlis Alhuda, SH., MH (staf), Wakimin Purwanto, S. AP (staf) dan Erika Syari (staf).

2 comments:
[…] ← Pangdam XIII/Merdeka Terima Audensi Tim dari Polhukkam Pangdam XIII/Merdeka Pimpin Rapat TMMD 109 → […]
[…] , Pangdam XIII/Merdeka Terima Audensi Tim dari Polhukkam […]
Post a Comment